
Terbuka untuk kolaborasi sebagai Guest Speaker di kampus prefer di jurusan Sistem Informasi/Teknologi Informasi(SI/TI).
Sebagai lulusan Sistem Informasi (SI), gue mau berbagi pengalaman tentang bagaimana SI dapat berperan membangun ekosistem IT yang solid di sebuah organisasi.
Tidak lebih dan tidak kurang, gue berbagi dari apa yang gue alami dan pelajari—melihat dari kacamata SI yang menjembatani Manajemen dan Teknikal.